-->

Tutorial Anti Sesi Facebook

- August 29, 2017
Tutorial Anti Sesi Facebook

Tutorial Anti Sesi Facebook - Halo sobat gretong, kali ini ane akan membagikan Tutorial Anti Sesi Facebook, banyak sekali yang menginginkan tutorial ini dikarenakan biasanya tutorial ini dijual. Tapi takperlu khawatir kali ini ane akan membagikan tutorial ini secara cuma-cuma :D pastinya sudah tested. oke langsung saja disimak tutorialnya.

Tutorial Anti Sesi Facebook :

1. Buka "Pengaturan".

Tutorial Anti Sesi Facebook

2. Selanjutnya pilih opsi "Keamanan dan Info Masuk".

Tutorial Anti Sesi Facebook

3. Selanjutnya cari opsi "Pilih 3 hingga 5 teman untuk dihubungi jika Anda terkunci di luar akun"

Tutorial Anti Sesi Facebook

kemudian tekan tombol "Sunting".

4. Selanjutnya, pilih 3-5 teman yang kamu percaya, ane merekomendasikan untuk memilih teman terdekan kamu.

Tutorial Anti Sesi Facebook

Jika sudah memilih teman yang kamu percaya, selanjutnya tekan tombol "Konfirmasi".

5. Selanjutnya kamu cari opsi "Dapatkan peringatan tentang masuk tidak dikenal"

Tutorial Anti Sesi Facebook

kemudian tekan tombol "Sunting".

6. Stelah itu pilih opsi "Dapatkan pemberitahuan".

Tutorial Anti Sesi Facebook 

Silahkan dicoba, tutorial ini belum tentu work untuk semua akun Facebook, dalam beberapa kasus tutorial ini hanya work di akun Facebook lama, tetapi tidak ada salahnya mencoba.

Sekian artikel tentang Tutorial Anti Sesi Facebook ini semoga bermanfaat jangan lupa untuk like fanspage, share dan komen, terimakasih.
Direkomendasikan

36 Komentar

avatar

ini nih yang ane ari gan. makasih.

avatar

thanks gan tutorialnya bermanfaat

avatar

wah berkat tutorial ini Facebook ane jadi gak ganti2 password lagi, thanks gan

avatar

anti sesi facebook itu maksudnya gimana gan?

avatar

makasih tutorialnya gan langsung dipraktekan

avatar

biar gamuncul tulisan "sesi anda telah habis, silahkan login kembali" gan, biasanya kalo muncul tulisan ini fb ente habis di report :D

avatar

Perlu dicoba nih, trimakasih share trik nya

avatar

Kalo udah terlanjur sesi habis trs akun gak bisa dibuka gimana? Soalnya akun saya gabisa dibuka

avatar

Kalo udah terlanjur sesi habis trs akun gak bisa dibuka gimana? Soalnya akun saya gabisa dibuka

avatar

gabisa dibukanya kenapa gan ?

avatar

Ko Anee mshh gagall??? Padahal udhh Jelass ngikutin tutornya

avatar

rata rata work di akun facebook lama gan :D

avatar

Gan fb ane ilang seminggu ada abis itu ada tulisan sesi anda hilang. Baru beberapa saat di bisa di buka sesi anda hilang, trs suruh masukan file poto gan. Itu knp yah, sering bgtttt

avatar

Gk selamanya pakai tutorial diatas 100% akunnya aman gan, karena facebook sekarang lebih mantap.
kunjungi juga blog saya : mangripiu,blogspotcom

avatar

sudah coba tutorial diatas belum ?

jika sudah, dan masih belum berhasil coba ganti password akun fb mu.. :D

avatar

Tutorialnya sangat membantu, thanks ya.

avatar

kalo ada tuliasan konfirmasikan identitas anda gmana itugan?

avatar

Taunya bersail dr mana.?

avatar

itu artinya ente disuruh mengupload foto asli ente, atau upload foto ktp

avatar

jika berhasil maka, ente gabakal nemuin sesi telah habis lagi :D

avatar

CARA CARA DIATAS SUDAH DILAKUKAN DAN TETAP TERKENA SESI DARI FACEBOOK.

avatar

itu dikarenakan akun yang dipakai masih baru, biasanya tutorial ini work di akun lama :D dan juga facebook semakin pintar :D

avatar
This comment has been removed by a blog administrator.

Silahkan Berkomentar dengan :

1. Bahasa Indonesia yang baik dan benar
2. Tutur bahasa yang sopan dan santun
3. Tidak mencantumkan alamat url apalagi link aktif
4. Sesuai isi artikel ( bukan sekedarnya )

Maaf, komentar akan saya hapus jika tidak sesuai dengan peraturan diatas.
Show EmoticonHide Emoticon

 

Start typing and press Enter to search