-->

Cara Bind Akun Arena of Valor (AOV) Terbaru 2018

- June 08, 2018
Cara Bind Akun Arena of Valor (AOV) Terbaru 2018

Cara Bind Akun Arena of Valor (AOV) Terbaru 2018 - Halo sobat gretong, Arena of Valor atau juga dikenal dengan AOV, merupakan salah satu game MOBA (multiplayer online battle arena) yang terkenal di asia karena memiliki tagline MOBA No 1 Se Asia, bahkan kabarnya game arena of valor ini juga terkenal di dunia loh, termasuk di Indonesia.

Untuk negara Indonesia, game Arena of Valor atau  AoV ini lisensinya dipegang oleh Garena. Bisa dibilang Garena merupakan salah satu publisher terkenal yang memegang juga Point Blank dan Crossfire.

Hampir sama dengan Point Blank dan Crossfire, Garena sering memberikan berbagai hadiah menarik kepada pemain Arena of Valor. Salah satu syarat untuk mendapatkan hadiah menarik ini adalah melakukan bind akun dalam game AoV tersebut.

Nah, bagi sobat yang  memainkan game Arena of Valor di smartphone Android atau iPhone maka dapat melihat tutorial untuk melakukan bind akun Arena of Valor atau AOV sebagai berikut ini :

Cara Bind Akun Arena of Valor (AOV) Terbaru 2018


1. Pertama, sobat dapat membuka game Arena of Valor atau AOV di smartphone kamu.
2. Setelah game terbuka maka sobat dapat langsung masuk ke menu "Pengaturan (Setting)" yang berada di pojok kanan atas.
3. Selanjutnya pilih "tab Umum" dan sobat dapat langsung melakukan scroll ke bawah hingga menemukan pilihan "Bind Akun".
4. Sobat dapat langsung menekan tombol "Bind" dan pilih akun yang dapat digunakan (bind akun dengan Facebook atau Garena+), kalau disini saya bind akun ke akun Garena, karena akan lebih mudah jika mau bermain.
5. Kemudian masukkan ID dan password yang biasa digunakan untuk bermain.
6.Terakhir, Sobat hanya perlu menekan tombol OK dan taraaa, akun Arena of Valor kamu sukses di bind.

Dengan melakukan bind akun Arena of Valor ini memungkinkan Sobat bisa berkesempatan mendapatkan hadiah setiap periodenya dari Garena. Selamat mencoba.

Demikian artikel tentang Cara Bind Akun Arena of Valor (AOV) Terbaru 2018, semoga bermanfaat, jangan lupa like fanspage kami.
Direkomendasikan

Silahkan Berkomentar dengan :

1. Bahasa Indonesia yang baik dan benar
2. Tutur bahasa yang sopan dan santun
3. Tidak mencantumkan alamat url apalagi link aktif
4. Sesuai isi artikel ( bukan sekedarnya )

Maaf, komentar akan saya hapus jika tidak sesuai dengan peraturan diatas.
Show EmoticonHide Emoticon

 

Start typing and press Enter to search